• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to footer

Cerdasco

Pengetahuan Lebih Baik. Wawasan Lebih Tajam

  • Manajemen
  • Ekonomi
  • Keuangan
Ekonomi

Kegagalan Bank

Oleh Ahmad Nasrudin · Diupdate pada July 19, 2019

Kegagalan Bank
Advertisement

Bank failure atau kegagalan bank adalah suatu kondisi ketika bank tidak dapat memenuhi kewajiban terhadap deposan atau kreditur mereka. Ini karena bank telah menjadi bangkrut atau terlalu tidak likuid untuk memenuhi kewajibannya. Lebih khusus, bank biasanya gagal secara ekonomi ketika nilai pasar dari asetnya menurun dan kurang dari nilai pasar dari kewajibannya.  

Kegagalan bank dan risiko sistemik

Untuk memenuhi kewajiban, bank akan meminjam dari bank lain atau menjual asetnya dengan harga lebih rendah dari nilai pasarnya untuk menghasilkan uang tunai. Ketika bank lain tidak mampu meminjamkan uang, ini akan menciptakan kepanikan di antara para penabung. Kondisi ini dapat mengarah pada bank run ketika lebih banyak penabung yang mencoba mengambil simpanan tunai dari bank. 

Kegagalan bank umumnya dianggap lebih berbahaya daripada kegagalan bisnis. Alasannya, bank memiliki keterhubungan yang besar, tidak hanya dengan sistem keuangan tetapi juga dengan sektor riil. 

Efek tumpahan dari kegagalan satu bank dapat dengan cepat menyebar ke seluruh perekonomian dan kemungkinan mengakibatkan kegagalan bank lain, terlepas dari apakah bank-bank tersebut solvent atau tidak. Dengan demikian, efek tumpahan ini menciptakan risiko sistemik dalam perekonomian. Karena alasan ini, institusi perbankan biasanya tunduk pada regulasi yang ketat, dan kegagalan bank biasanya menjadi perhatian kebijakan publik utama pemerintah. 

Bagikan

Related

  • Peraturan bank
  • Peraturan bank
  • Penciptaan Uang: Definisi dan Cara Kerjanya
  • Penciptaan Uang Definisi dan Cara Kerjanya
  • Suku Bunga Pinjaman Bank Sentral: Cara Kerja
  • Suku Bunga Pinjaman Bank Sentral Cara Kerja
  • Bank Sentral Eropa: Profil Singkat dan Tugas
  • Bank Sentral Eropa Profil Singkat dan Tugas
  • Bank run
  • Bank run
  • Easy Money
  • Easy Money
Advertisement
Belanja Modal Pemerintah Contoh, Mengapa Penting

Belanja Modal Pemerintah: Contoh, Mengapa Penting

Apa itu: Belanja modal pemerintah (government capital expenditure) mengacu pada pengeluaran pemerintah untuk menciptakan aset jangka panjang di dalam

Pengeluaran Lancar Pemerintah Contoh, Perhitungan dalam PDB

Pengeluaran Lancar Pemerintah: Contoh, Perhitungan dalam PDB

Apa itu: Pengeluaran lancar pemerintah (government current expenditures) mewakili pengeluaran pemerintah untuk kegiatan operasional sehari-hari, termasuk

Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Advertisement
Belanja Modal Pemerintah Contoh, Mengapa Penting

Belanja Modal Pemerintah: Contoh, Mengapa Penting

Apa itu: Belanja modal pemerintah (government capital expenditure) mengacu pada pengeluaran pemerintah untuk menciptakan aset jangka panjang di dalam

Pengeluaran Lancar Pemerintah Contoh, Perhitungan dalam PDB

Pengeluaran Lancar Pemerintah: Contoh, Perhitungan dalam PDB

Apa itu: Pengeluaran lancar pemerintah (government current expenditures) mewakili pengeluaran pemerintah untuk kegiatan operasional sehari-hari, termasuk

Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Advertisement

Footer

CARI

POPULER

  • 5 Alasan Mengapa Kebutuhan Manusia Tidak Terbatas
  • Kelompok Penekan: Definisi, Contoh, Jenis, Pentingnya
  • Koefisien Gini: Arti, Cara Perhitungan, Data, Kelebihan, dan Kekurangan
  • Keinginan: Definisi dan Contoh
  • Offshoring

TOPIK

Analisis Keuangan Ekonomi Internasional Makroekonomi Mikroekonomi Motivasi Organisasi Bisnis Pemasaran Permintaan Produk Rasio Keuangan Sektor Ekonomi Strategi Struktur Organisasi

Copyright © 2022 · Tentang Kami  · Kebijakan Privasi dan Disclaimer  ·  Ketentuan Penggunaan  ·  Kebijakan Komentar  ·  Kontak Kami