• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to footer

Cerdasco

Pengetahuan Lebih Baik. Wawasan Lebih Tajam

  • Manajemen
  • Ekonomi
  • Keuangan
Manajemen

Manajer menengah

Oleh Ahmad Nasrudin · Diupdate pada July 19, 2019

Manajer menengah
Advertisement

Middle manager atau manajer menengah adalah manajer yang menerapkan strategi dan kebijakan utama yang dikembangkan oleh manajemen puncak. Mereka meliputi jabatan-jabatan seperti manajer pabrik, manajer regional, dan manajer divisi. Sering disebut manajer level menengah atau manajer tingkat menengah.

Manajer level menengah umumnya bertanggung jawab atas fungsi, divisi atau departemen utama. Manajer level menengah juga menjadi penghubung antara manajemen eksekutif dan staf operasi. Peran yang mereka mainkan dalam menjaga produktivitas juga berada di urutan teratas. Jika manajer puncak membuat rencana gambaran besar, maka para manajer di level ini bertindak sebagai aktor untuk mewujudkan rencana tersebut dan mengamankan keterlibatan karyawan pada strategi perusahaan.

Enam keterampilan yang dibutuhkan oleh manajer menengah adalah kemampuan pemberdayaan, keahlian komunikasi, kemampuan delegasi, kecakapan manajemen kinerja, keterampilan kolaborasi dan keterampilan pengambilan keputusan yang solid.

Bagikan

Related

  • Level Manajemen: Mengapa Penting, 3 Tingkatan
  • Level Manajemen Mengapa Penting, 3 Tingkatan
  • Level Hirarki: Definisi dan Penjelasan Singkat
  • Level Hirarki Definisi dan Penjelasan Singkat
  • Manajemen: Definisi dan Fungsi Utama
  • Manajemen Definisi dan Fungsi Utama
  • Struktur Organisasi Terpusat: Faktor Penentu, Keunggulan, Kekurangan
  • Struktur Organisasi Terpusat Faktor Penentu, Keunggulan, Kekurangan
  • Struktur Organisasi Terdesentralisasi: Pentingnya, Kelebihan, Kekurangan
  • Struktur Organisasi Terdesentralisasi Pentingnya, Kelebihan, Kekurangan
  • Struktur Organisasi Vertikal: Karakteristik, Kelebihan, Kekurangan
  • Struktur Organisasi Vertikal Karakteristik, Kelebihan, Kekurangan
Advertisement
Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Kebijakan Fiskal Diskresioner Cara Kerja, Jenis, Efek

Kebijakan Fiskal Diskresioner: Cara Kerja, Jenis, Efek

Apa itu: Kebijakan fiskal diskresioner (discretionary fiscal policy) adalah kebijakan pemerintah yang disengaja untuk mempengaruhi perekonomian dengan

Pajak Yang Diinduksi Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Pajak Yang Diinduksi: Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Apa itu: Pajak yang diinduksi (induced tax) adalah tipe pajak di mana kenaikan dan penurunan tarifnya tergantung pada kemampuan wajib pajak. Sehingga,

Advertisement
Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Kebijakan Fiskal Diskresioner Cara Kerja, Jenis, Efek

Kebijakan Fiskal Diskresioner: Cara Kerja, Jenis, Efek

Apa itu: Kebijakan fiskal diskresioner (discretionary fiscal policy) adalah kebijakan pemerintah yang disengaja untuk mempengaruhi perekonomian dengan

Pajak Yang Diinduksi Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Pajak Yang Diinduksi: Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Apa itu: Pajak yang diinduksi (induced tax) adalah tipe pajak di mana kenaikan dan penurunan tarifnya tergantung pada kemampuan wajib pajak. Sehingga,

Advertisement

Footer

CARI

POPULER

  • Weighted Average Cost of Capital (WACC): Formula, Cara Menghitungnya
  • Strategi Penetapan Harga: Jenis, Faktor yang Perlu Dipertimbangkan
  • Pergeseran Kurva Kemungkinan Produksi, Apa Saja Faktornya?
  • Altman Z-Score: Konsep, Model, Rumus, Kritik
  • Kepemimpinan Transaksional: Contoh, Karakteristik, Pro, Kontra

TOPIK

Analisis Keuangan Ekonomi Internasional Makroekonomi Mikroekonomi Motivasi Organisasi Bisnis Pemasaran Permintaan Produk Rasio Keuangan Sektor Ekonomi Strategi Struktur Organisasi

Copyright © 2022 · Tentang Kami  · Kebijakan Privasi dan Disclaimer  ·  Ketentuan Penggunaan  ·  Kebijakan Komentar  ·  Kontak Kami