• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to footer

Cerdasco

Pengetahuan Lebih Baik. Wawasan Lebih Tajam

  • Manajemen
  • Ekonomi
  • Keuangan
Manajemen

Strategi Produk-Pasar

Oleh Ahmad Nasrudin · Diupdate pada September 18, 2019

Strategi Produk Pasar
Advertisement

Product-market strategy atau strategi produk-pasar adalah model perencanaan pemasaran dimana perusahaan berusaha untuk mencapai campuran optimal antara produk yang sudah ada dan produk baru, dikaitkan dengan pasar masing-masing. Strategi ini didasarkan pada input dari analisis dari matrik Ansoff.

Menggunakan matriks Ansoff, ada empat pilihan strategi yang dapat diadopsi, mencakup”

  1. Penetrasi pasar, di mana perusahaan menjual lebih banyak produk mereka yang ada saat ini di pasar yang ada. Strategi yang dapat diadopsi diantaranya manipulasi harga dan iklan serta promosi yang lebih baik
  2. Pengembangan produk, di mana perusahaan memodifikasi atau meningkatkan produk mereka yang sudah ada untuk pelanggan mereka saat ini. Dengan kata lain, perusahaan menawarkan produk baru untuk pelanggan saat ini.
  3. Pengembangan pasar, di mana perusahaan menjual produk yang sudah ada kepada pelanggan baru. Tugas perusahaan adalah menemukan pasar baru yang dapat dieksploitasi secara menguntungkan, misalnya pasar luar negeri.
  4. Diversifikasi produk, dimana produk baru dikembangkan untuk pasar baru. Ini adalah pilihan yang paling sulit daripada tiga strategi sebelumnya. Di sini, perusahaan harus menemukan kebutuhan dan pelanggan yang potensial dilayani.

Bagikan

Related

  • Matriks Ansoff: Pentingnya, Empat Strategi
  • Matriks Ansoff: Pentingnya, Empat Strategi
  • Pengembangan Produk: Definisi dan Penjelasan Singkat
  • Pengembangan Produk Definisi dan Penjelasan Singkat
  • Penetapan Harga Penetrasi: Definisi, Efektifitas, Keunggulan dan Kelemahan
  • Penetapan Harga Penetrasi Definisi, Efektifitas, Keunggulan dan Kelemahan
  • Loss Leader Pricing: Konsep, Pro dan Kontra
  • Loss Leader Pricing Konsep, Pro dan Kontra
  • Struktur Organisasi Berdasarkan Wilayah: Keuntungan dan Kelemahan
  • Struktur Organisasi Berdasarkan Wilayah Keuntungan dan Kelemahan
  • Strategi Pemasaran Produk Untuk Meraih Keunggulan Kompetitif
  • Strategi Pemasaran Produk Untuk Meraih Keunggulan Kompetitif
Advertisement
Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Kebijakan Fiskal Diskresioner Cara Kerja, Jenis, Efek

Kebijakan Fiskal Diskresioner: Cara Kerja, Jenis, Efek

Apa itu: Kebijakan fiskal diskresioner (discretionary fiscal policy) adalah kebijakan pemerintah yang disengaja untuk mempengaruhi perekonomian dengan

Pajak Yang Diinduksi Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Pajak Yang Diinduksi: Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Apa itu: Pajak yang diinduksi (induced tax) adalah tipe pajak di mana kenaikan dan penurunan tarifnya tergantung pada kemampuan wajib pajak. Sehingga,

Advertisement
Utang Nasional Apa itu dan Apa Implikasinya

Utang Nasional: Apa itu dan Apa Implikasinya?

Apa itu: Utang nasional (national debt) adalah uang yang terutang oleh pemerintah kepada krediturnya. Pemerintah berutang untuk menutup defisit anggaran,

Kebijakan Fiskal Diskresioner Cara Kerja, Jenis, Efek

Kebijakan Fiskal Diskresioner: Cara Kerja, Jenis, Efek

Apa itu: Kebijakan fiskal diskresioner (discretionary fiscal policy) adalah kebijakan pemerintah yang disengaja untuk mempengaruhi perekonomian dengan

Pajak Yang Diinduksi Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Pajak Yang Diinduksi: Contoh, Cara Kerja, Efek Terhadap Perekonomian

Apa itu: Pajak yang diinduksi (induced tax) adalah tipe pajak di mana kenaikan dan penurunan tarifnya tergantung pada kemampuan wajib pajak. Sehingga,

Advertisement

Footer

CARI

POPULER

  • Strategi Penetapan Harga: Jenis, Faktor yang Perlu Dipertimbangkan
  • Weighted Average Cost of Capital (WACC): Formula, Cara Menghitungnya
  • Permintaan Agregat: Definisi, Alasan Miring, Determinan
  • Kurva Permintaan Agregat: Concept, Alasan Miring ke Bawah, dan Faktor yang Mempengaruhi
  • Penilaian 360 Derajat: Kelebihan dan Kelemahan

TOPIK

Analisis Keuangan Ekonomi Internasional Makroekonomi Mikroekonomi Motivasi Organisasi Bisnis Pemasaran Permintaan Produk Rasio Keuangan Sektor Ekonomi Strategi Struktur Organisasi

Copyright © 2022 · Tentang Kami  · Kebijakan Privasi dan Disclaimer  ·  Ketentuan Penggunaan  ·  Kebijakan Komentar  ·  Kontak Kami